Senin, 29 September 2014



Dampak positif pada internet
1.  Sebagai media komunikasi
Fungsi ini sangat banyak digunakan oleh para pengguna internet. Dan setiap pengguna dapat berkomunikasi dengan pengguna lainnya di seluruh penjuru dunia.
2.  Media pertukaran data
Dengan menggunakan layanan internet seperti email, newsgroup, FTP, WWW, dan lain-lain. Pengguna di seluruh dunia dapat bertukar data dengan cepat dan murah.
3.  Media untuk mencari informasi/data
4.  Kemudaham memperoleh informasi
Kemudahan memperoleh informasi sangat membantu pengguna internet untuk mengetahui berita terbaru.
5.  Sumber informasi
Sumber informasi bisa dalam bidang apapun, seperti : pendidikan, kebudayaan, dll.
6.  Kemudahan berbisnis
Bertransaksi dan berbisnis bisa dimana saja dan tidak perlu pergi ke tempat penawaran/penjualan.
7.  Sumber penghasilan

Tidak ada komentar:

Posting Komentar